Home / KEPRI / TANJUNGPINANG / Pembatasan Pemanfaatan Gedung Daerah (Perlukah ?)

Pembatasan Pemanfaatan Gedung Daerah (Perlukah ?)

               *dari:  TEGUH SUSANTO WARGA TANJUNGPINANG*

Teguh Susanto Warga Tanjungpinang

Detikexpose.com,Tanjungpinang- Gedung Daerah merupakan bangunan peninggalan residen Belanda yang dibangun pada awal tahun 1880. Arsitektur bangunan Gedung Daerah disebut-sebut merupakan perpaduan antara gaya bangunan Romawi dan Yunani. Meski telah beberapa kali direnovasi, namun bentuk asli bangunan hingga saat ini tidak banyak berubah.

Dalam catatan sejarah setelah kemerdekaan Republik Indonesia, Gedung Daerah pernah menjadi kantor pusat pemerintahan Gubernur Riau yang pertama S.M. Amin Nasution sebelum pusat pemerintahan Provinsi Riau dipindahkan ke Pekanbaru. Saat ini Gedung Daerah digunakan sebagai kediaman Gubernur Kepri, menerima tamu-tamu resmi daerah, dan tempat pelaksanaan berbagai kegiatan resmi pemerintahan lainnya.

Gedung Daerah Tanjungpinang merupakan bangunan cagar budaya yang banyak menyimpan catatan sejarah. Menurut sejarawan Kepri Aswandi Syahri, selain menjadi kediaman keresidenan Hindia Belanda dan Jepang, Gedung Daerah juga merupakan tempat penyerahan kedaulatan Indonesia dari residen Hindia Belanda terakhir Dr. Waardenburg pada tahun 1950. Di Gedung Daerah ini pula Wakil Presiden RI Adam Malik pernah menginap ketika berkunjung ke Tanjungpinang. Beberapa mantan presiden RI seperti Susilo Bambang Yudhoyono, Abdurahman Wahid, dan tokoh-tokoh penting pernah mengunjungi Gedung Daerah karena memang gedung tersebut merupakan tempat untuk menerima tamu daerah.

Gedung Daerah Tanjungpinang tidak hanya berfungsi sebagai kediaman Gubernur Kepulauan Riau saat ini, namun gedung tersebut memiliki nilai historis yang tentunya memiliki kesakralan sebagai tempat istimewa karena nilai sejarah, perjuangan bangsa, karakter atau ciri suatu daerah, nilai seni, nilai budaya, serta fungsinya. Oleh sebab itu sebagaimana bangunan cagar budaya yang bernilai sejarah dan berfungsi sebagai tempat kediaman presiden, gubernur atau pejabat pemerintahan lainnya, kegiatan-kegiatan yang dapat dilaksanakan di tempat itu juga dibatasi.

Meski di Tanjungpinang kini telah banyak bangunan milik pemerintah dan swasta lainnya yang mungkin lebih besar dengan arsitektur modern, namun hingga kini tampilan Gedung Daerah Tanjungpinang masih menyimpan pesona dan nilai-nilai tersendiri. Terlebih dengan statusnya sebagai benda cagar budaya yang juga difungsikan sebagai kediaman Gubernur Kepulauan Riau, tentu tidak sembarang orang bisa memasuki Gedung Daerah.

Tanpa perlu mengetahui sejarah dan fungsinya, nilai-nilai dan kesakralan Gedung Daerah Tanjungpinang mampu terlihat atau terasa secara nyata. Ada perasaan kagum, takjub, dan takzim ketika melihat atau melintas di depan Gedung Daerah. Tapi mungkin itu hanya sekadar perasaan yang pernah penulis rasakan, dulu. Kini meski masih tetap merasakan nilai-nilai dan rasa tersebut, penulis merasa seolah ada yang salah dari penggunaan Gedung Daerah Tanjungpinang.

Bangunan peninggalan sejarah, benda cagar budaya, dan juga tempat kediaman Gubernur Kepulauan Riau yang lazimnya dipergunakan untuk menerima tamu-tamu daerah, pelantikan pejabat daerah, dan penyelenggaraan kegiatan kenegaraan lainnya itu kini seolah beralih dengan banyak fungsi. Pertunjukan musik, senam massal, dan bahkan terakhir pada Jumat 13 April 2018 lalu Gedung Daerah sempat dipergunakan sebagai tempat pelaksanaan kegiatan sejenis perkumpulan kendaraan roda empat tertentu. Menurut informasi terakhir yang penulis terima dari kedai kopi, panitia reuni suatu SMP Negeri di Tanjungpinang bahkan juga akan melaksanakan kegiatan reuni di Gedung Daerah. Bagi penulis berbagai kegiatan tersebut seolah ingin menggerus perasaan takzim yang pernah penulis rasakan dulu ketika melihat Gedung Daerah. Seolah tak ada lagi pembatasan pemanfaatan Gedung Daerah yang berstatus sebagai bangunan cagar budaya. Menurut penuturan orang-orang tua, dulu Gedung Daerah Tanjungpinang hanya dapat dipergunakan untuk kegiatan-kegiatan tertentu. Seperti MTQ, ceramah agama, dan kegiatan formil pemerintahan lainnya. Tidak semua kegiatan keramaian dapat dilaksanakan di Gedung Daerah.

Mendengar akan ada acara reuni sekolahan dilaksanakan di Gedung Daerah, penulis langsung berpikiran alangkah istimewanya sekolah tersebut hingga dapat melaksanakan kegiatan reuni di Gedung Daerah. Asumsi dan dugaan melayang kemana-mana, sampai pada bisikan lembut mungkin ada pejabat atau tokoh di daerah yang merupakan alumni SMP negeri tersebut. Ada kesan kegiatan apa saja bisa dilaksanakan di Gedung Daerah Tanjungpinang, dan hal ini menimbulkan rasa penasaran. Rasa penasaran itu lantas membawa penulis untuk iseng-iseng mencari tahu apakah ada peraturan, atau ketentuan yang mengatur pemanfaataan benda cagar budaya seperti Gedung Daerah Tanjungpinang. Rasa penasaran itu sementara membawa penulis kepada Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2010 tentang Cagar Budaya.

Bangunan cagar budaya adalah susunan binaan yang terbuat dari benda alam atau benda buatan manusia untuk memenuhi kebutuhan ruang berdinding dan/atau tidak berdinding, dan beratap. Melihat pada kriteria penetapan bangunan cagar budaya yaitu : berusia 50 (lima puluh) tahun atau lebih, mewakili masa gaya paling singkat berusia 50 (lima puluh) tahun, memiliki arti khusus bagi sejarah, ilmu pengetahuan, pendidikan, agama, dan/atau kebudayaan, dan memiliki nilai budaya bagi penguatan kepribadian bangsa, Gedung Daerah yang dibangun pada tahun 1880 itu sangat pantas menyandang status sebagai bangunan cagar budaya.

Undang-undang tentang cagar budaya itu ternyata telah mengatur pemanfaatan benda cagar budaya. Pasal 85 ayat (1) undang-undang tersebut menyatakan bahwa pemerintah, pemerintah daerah, dan setiap orang dapat memanfaatkan cagar budaya untuk kepentingan agama, sosial, pendidikan, ilmu pengetahuan, teknologi, kebudayaan, dan pariwisata. Selanjutnya pasal 86 mengatur bahwa pemanfaatan yang dapat menyebabkan terjadinya kerusakan wajib didahului dengan kajian, penelitian, dan/atau analisis mengenai dampak lingkungan. Tentunya pemanfaatan bangunan cagar budaya ditujukan untuk kepentingan sebesar-besarnya kesejahteraan rakyat dengan tetap mempertahankan kelestariannya.

Benda cagar budaya sesuai undang-undang itu jelas dapat dimanfaatkan untuk kepentingan-kepentingan tertentu, namun tetap dengan batasan-batasan. Gedung Daerah Tanjungpinang merupakan salah satu bangunan cagar budaya yang kepemilikannya berada di tangan pemerintah, dan difungsikan sebagai kantor pemerintahan seperti Istana Negara, Gedung Bappenas, kantor KPU Pusat, Gedung Negara Grahadi sebagai kediaman Gubernur Jawa Timur, kantor Gubernur Jawa Timur, Gedung Pakuan sebagai kediaman Gubernur Jawa Barat, dan banyak lainnya.

Menurut seorang mantan pengurus rumah tangga Gedung Daerah di era Gubernur Kepri almarhum H. Muhammad Sani, penggunaan dan pemanfaatan Gedung Daerah pada masa itu memang dibatasi untuk kegiatan-kegiatan tertentu. Antara lain pelantikan bupati/wallikota atau pejabat daerah, kegiataan keagamaan, menerima tamu-tamu daerah, atau kegiatan kebudayaan. Pembatasan itu, didasarkan pada pemikiran bahwa Gedung Daerah Tanjungpinang adalah bangunan cagar budaya yang tentunya harus dipertimbangkan dengan lebih cermat. Sebab pelaksanaan kegiatan berskala massal dikhawatirkan dapat menyebabkan kerusakan pada bangunan cagar budaya. Disamping itu, hal lain yang juga dijadikan pertimbangan ketika itu adalah estetika pemanfaatan Gedung Daerah yang juga berstatus sebagai kediaman resmi gubernur. Dan ketika menjabat sebagai gubernur Kepri, almarhum H. Muhammad Sani memang bertempat tinggal di Gedung Daerah.

Dengan statusnya sebagai bangunan cagar budaya, dan kediaman resmi gubernur, penulis berharap semoga pemanfaatan Gedung Daerah dapat lebih selektif dengan mempertimbangan faktor estetika hingga tidak sampai mengurangi nilai-nilai yang telah melekat pada bangunan tersebut. Terlebih jika acara reuni suatu sekolah dilaksanakan di Gedung Daerah, tentu pengurus atau pejabat yang berwenang mengeluarkan izin pemakaian Gedung Daerah juga harus bersedia seandainya seluruh sekolahan di Tanjungpinang akan melaksanakan kegiatan reuni di tempat yang sama. Klub-klub motor atau komunitas lain juga akan menggunakan tempat yang sama, termasuk kemungkinan akan ada event organizer yang akan menampilkan artis dangdut papan atas di Gedung Daerah,  (Red)

 

Share this:

About detikexpose

17 comments

  1. I happen to be commenting to make you understand what a helpful encounter my girl obtained using yuor web blog. She discovered plenty of details, not to mention how it is like to have an ideal helping heart to get men and women just gain knowledge of several hard to do topics. You truly surpassed my expected results. Thanks for providing the informative, dependable, informative and also fun tips about the topic to Evelyn.

  2. I wanted to type a small message to be able to say thanks to you for all of the precious ideas you are sharing on this website. My extended internet investigation has now been honored with beneficial concept to write about with my companions. I would point out that we website visitors are very blessed to exist in a useful place with so many marvellous professionals with very beneficial tricks. I feel really privileged to have seen your weblog and look forward to tons of more amazing times reading here. Thanks a lot once again for all the details.

  3. I wish to express some appreciation to the writer just for rescuing me from this type of problem. Right after searching through the search engines and finding views which were not pleasant, I assumed my life was well over. Existing devoid of the approaches to the difficulties you have sorted out as a result of your site is a serious case, and ones which may have in a wrong way damaged my entire career if I had not noticed your site. The capability and kindness in playing with a lot of stuff was helpful. I don’t know what I would have done if I had not discovered such a point like this. I’m able to at this moment look forward to my future. Thank you so much for your specialized and effective guide. I won’t think twice to propose your web sites to anyone who needs and wants recommendations on this subject matter.

  4. I happen to be writing to make you understand of the wonderful encounter my child developed reading through yuor web blog. She noticed several details, not to mention what it is like to have a marvelous helping style to have certain people without difficulty gain knowledge of a variety of problematic matters. You actually surpassed my desires. Many thanks for providing the important, dependable, revealing as well as cool thoughts on your topic to Sandra.

  5. I truly wanted to construct a word so as to appreciate you for these wonderful ideas you are posting here. My particularly long internet lookup has at the end of the day been compensated with incredibly good insight to share with my great friends. I would express that most of us readers are truly endowed to live in a fantastic website with very many lovely people with good tips and hints. I feel quite privileged to have encountered your web site and look forward to so many more exciting times reading here. Thanks a lot once again for a lot of things.

  6. I wanted to type a simple remark to be able to thank you for the marvelous tips and hints you are giving at this website. My prolonged internet research has at the end been recognized with professional knowledge to talk about with my two friends. I would repeat that many of us visitors are unequivocally lucky to dwell in a very good community with so many outstanding people with beneficial ideas. I feel somewhat privileged to have come across the webpages and look forward to really more enjoyable times reading here. Thank you once more for a lot of things.

  7. I just wanted to type a small remark in order to express gratitude to you for all the magnificent secrets you are writing on this website. My time consuming internet research has finally been compensated with wonderful details to write about with my visitors. I ‘d suppose that we site visitors are undoubtedly blessed to exist in a decent site with very many brilliant people with interesting solutions. I feel extremely lucky to have used the webpages and look forward to so many more fun minutes reading here. Thanks a lot once again for everything.

  8. I simply needed to thank you very much yet again. I am not sure the things that I would’ve done without these tips and hints revealed by you concerning such a subject. It had become a very fearsome issue for me, nevertheless taking note of your specialised form you dealt with it forced me to cry for happiness. Now i’m grateful for your service and thus expect you know what a great job you happen to be accomplishing educating others with the aid of your websites. Most probably you haven’t met any of us.

  9. I must show my appreciation to the writer for rescuing me from such a matter. Right after checking throughout the online world and getting suggestions that were not powerful, I thought my life was done. Existing devoid of the answers to the problems you have resolved as a result of your article content is a serious case, as well as the kind which might have negatively damaged my career if I had not noticed your web blog. Your natural talent and kindness in controlling almost everything was tremendous. I’m not sure what I would’ve done if I had not come across such a stuff like this. I can at this moment look forward to my future. Thanks a lot very much for your professional and amazing guide. I won’t hesitate to refer the blog to anybody who needs and wants assistance about this situation.

  10. I’m just writing to make you understand of the incredible discovery my wife’s child undergone reading through your web page. She picked up too many issues, with the inclusion of how it is like to have an incredible helping spirit to have the mediocre ones effortlessly gain knowledge of selected grueling subject matter. You truly surpassed my expectations. Thank you for displaying such essential, safe, edifying not to mention easy thoughts on this topic to Kate.

  11. I would like to get across my passion for your kindness giving support to folks who must have help on this important question. Your very own dedication to passing the message along appears to be pretty significant and has frequently made those just like me to arrive at their objectives. Your new warm and helpful information can mean so much to me and especially to my peers. With thanks; from all of us.

  12. I wish to express my respect for your generosity supporting persons that require help on that issue. Your very own dedication to passing the message around had become rather effective and have in most cases made some individuals just like me to realize their targets. Your insightful advice can mean so much a person like me and extremely more to my mates. With thanks; from each one of us.

  13. I truly wanted to develop a quick comment to be able to appreciate you for these splendid guidelines you are sharing on this site. My long internet lookup has finally been rewarded with wonderful details to share with my family and friends. I would admit that we website visitors actually are really fortunate to be in a remarkable place with very many outstanding people with great ideas. I feel rather fortunate to have used the web pages and look forward to so many more awesome minutes reading here. Thanks a lot once again for a lot of things.

  14. Thanks so much for providing individuals with an exceptionally remarkable opportunity to read articles and blog posts from this website. It’s always very nice plus full of a lot of fun for me and my office friends to search your site at the very least three times in one week to read through the latest items you have. And of course, I am also actually contented for the breathtaking knowledge you serve. Certain 1 points in this article are undoubtedly the very best we have all had.

  15. I intended to write you that tiny note to be able to thank you yet again for these remarkable thoughts you have featured in this case. This is certainly shockingly open-handed with you giving unreservedly just what numerous people could have made available as an e book to end up making some money on their own, even more so now that you might well have done it if you considered necessary. The solutions in addition served like a easy way to fully grasp other people have a similar zeal the same as mine to see a great deal more in terms of this issue. I am certain there are some more fun periods ahead for individuals that look over your site.

  16. I precisely needed to thank you so much once more. I am not sure the things I would have made to happen without the actual hints documented by you concerning that field. It had become the distressing crisis in my circumstances, however , encountering the very skilled manner you resolved it made me to cry with contentment. I am thankful for the service and then wish you comprehend what a great job you have been getting into teaching others thru your web blog. Probably you have never met any of us.

Tinggalkan Balasan