Home / KARIMUN /  Gubernur Kepri Irup Pembukaan TMMD ke – 101 di Karimun

 Gubernur Kepri Irup Pembukaan TMMD ke – 101 di Karimun

Gubernur Nurdin Saat pembukaan TMMD Di Karimun

Detikexpose.com, Karimun  Salah satunya peran TMMD yakni ikut andil dalam pembangunan didaerah,” kata Nurdin saat menjadi Inspektur Upacara (Irup) pada pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-101 TA Tahun 2018 di Lapangan Bola Kaki Stadion Mini, Tanjung Batu Kota, Kecamatan Kundur, Kabupaten Karimun, Rabu (4/4). “Gubernur H Nurdin Basirun menjelaskan  proses pembangunan di daerah merupakan tugas seluruh elemen secara bersama-sama. Seluruh elemen itu menyatukan kekuatan untuk memeratakan dan mewujudkan hal tersebut.

Pada acara dengan tema “TNI Manunggal Rakyat Membangun Karakter dan Kemandirian Bangsa”, kata Nurdin, kebersamaan yang terjalin tersebut harus terus dipererat dan diperkuat. Juga perlu diperkuat bukan hanya pembangunan dibidang fisik namun untuk non fisik. Sehingga pembangunan di daerah menjadi terbantu dan dapat dirasakan masyarakat. “Terkait pembangunan di bidang non fisik, ditambahkan Nurdin bahwa peran TMMD vital dalam meluruskan kembali persepsi dan pemahaman masyarakat.

“Pemahaman yang tidak sesuai dengan ideologi bangsa yang ingin memecah belah harus diredam dengan program-program pembelajaran terkait karakter bangsa,” tambah Nurdin.

Pelaksanaan TMMD yang dilakukan oleh TNI dalam rangka membantu Pemerintah Daerah dan telah diatur dalam undang-undang, yang dilaksanakan selama tiga puluh hari yang dimulai dari tanggal 4 April 2018 sampai dengan 3 Mei 2018 sebanyak 340 personil yang terdiri dari TNI/Polri, Mahasiswa dan elemen masyarakat.

Lokasi pelaksanaan sendiri dipusatkan di Kelurahan Tanjung Batu Barat, Kundur, Karimun dengan mengusung beberapa program seperti semenisasi jalan sepanjang 1.700 Meter dengan lebar 3 Meter, pembangunan satu Jembatan.

Kemudian program wisata bela negaea, beragam penyuluhan seperti tentang bahaya radikalisme, bahaya narkoba, hukum dan wawasan kebangsaan. Tidak hanya itu, kegiatan olahraga dan pentas seni juga ikut dalam agenda TMMD ini. “Hal tersebut dalam rangka pengabdian seorang anggota TNI selain dari menjaga pertahanan bagi masyarakat Republik Indonesia,” kata Dandim 0317/TBK Letkol Arm. Rizal Analdie dalam laporannya.(Red)

 

 

Share this:

About detikexpose

10 comments

  1. I truly wanted to develop a quick remark to express gratitude to you for all of the superb points you are placing on this website. My prolonged internet investigation has now been rewarded with beneficial points to go over with my pals. I would tell you that we readers are really endowed to be in a magnificent network with so many special professionals with good tricks. I feel very much privileged to have encountered your website page and look forward to some more cool times reading here. Thank you once again for a lot of things.

  2. I enjoy you because of your own work on this website. My mother really likes engaging in investigations and it’s obvious why. A number of us know all relating to the compelling method you offer simple guidance on this web blog and in addition foster response from website visitors about this content and our own daughter is really discovering a lot of things. Enjoy the rest of the new year. Your doing a superb job.

  3. njyykohkdbf,Waw! Its really great and wonderful ever i found. Thank you for sharing this info.

  4. ayldyl Yeezy 350,Are you searching for top class Escort service in Noida and want to enjoy with them, hire sexy girls from top Greater Noida escort service and enjoy full night.

  5. jrhzewhug,Hi there, just wanted to say, I liked this article. It was helpful. Keep on posting!

Tinggalkan Balasan